Saturday, March 1, 2025

Lisensi JSIT


 Alhamdulillah *MIT NURUL AMAL PARANG* telah memperoleh Lisensi JSIT dengan kategori *Band 5 (A/Sangat Baik).* Pencapaian ini berkat dukungan, do'a, dan kerjasama dari berbagai pihak.


Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah mendukung kelancaran setiap tahap Lisensi JSIT. Semoga Allah membalas kebaikan dengan keberkahan yang melimpah. Aamiin 🤲🏻


#MITNurulAmalParang

#LisensiJSIT

#JSITjawatimur

#JSITIndonesia


EmoticonEmoticon